Rabu, 01 April 2015

FAQ Tentang Intelligent Inverter



FAQ Tentang Intelligent Inverter

Selamat datang di Toko Online Intelligent Inverter
1.      Apakah itu Intelligent Inverter?
Intelligent Inverter adalah sebuah perangkat yang dapat mengubah tegangan DC menjadi AC dan sebaliknya.
2.      Apa bedanya dengan inverter biasa?
Inverter biasa hanya merubah listrik DC menjadi AC dan tidak bisa untuk mencharger aki sedangkan intelligent inverter battery charger bisa digunakan untuk mencharge aki.
3.      Apa jenis gelombang intelligent inverternya?
Gelombang intelligent inverter adalah yang type modified sinus waves yang tidak merusak peralatan listrik di rumah dan bisa memback up listrik saat padam. Contoh aplikasi inverter jenis ini bisaanya dipakai di mini market, server pulsa, kantor tiket online, sanggar senam, percetakan, dll
4.      Berapa lama bisa backup listrik?
Lamanya back up tergantung kapasitas batere dan beban yang digunakan. Misalnya Batere / Aki 12 V 200Ah dengan beban 200W, maka sesuai perhitungan listrik, backup bisa mencapai hingga maks 12 jam.
5.      Bagaimana caranya menambah daya backup power?
Ada 2 cara yaitu : menambah jumlah batere/aki dan dihubungkan secara paralel serta menggunakan batere/aki yang memiliki kapasitas besar
6.      Apakah yang dimaksud dengan battery low shutdown yang terdapat pada fitur spesifikasi?
Fitur ini bermanfaat untuk menonaktifkan alat apabila batere akan habis sehingga umur pakai batere/aki lebih awet
7.      Apakah Yang dimaksud dengan Low Battery Alarm?
Fitur ini bermanfaat sebagai alarm pengingat jika daya batere hampir habis
8.      Berapa lama untuk mencharger akinya?
Tergantung kapasitas aki / batere, semakin besar kapasitasnya maka waktu yang diperlukan semakin lama.
9.      Apakah ada tanda apabila aki sudah terisi penuh?
Lampu indikator akan berkedip maka itu bertanda aki sudah penuh
10.  Apakah diperlukan peralatan tambahan dalam pemasangan?
Ada, anda membutuhkan batere/aki mobil karena inverter yang tersedia tidak termasuk aki/batere
Jika berminat dengan intelligent Invereter bisa menghubungi :
Sales 1  ( 0819862277 )
Sales 2 (085328517829 )
Whatsapp dan Pin BB : By Request
Demikian pemaparan singkat mengenai FAQ Tantang Intelligent Inverter. Baca juga mengenai intelligent inverter di Keunggulan Intelligent Inverter , Garansi Intelligent Inverter dan  Daftar Harga Intelligent Inverter.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar